Cara Merubah File FLV ke 3gp

·

Cara Merubah File FLV ke 3gp - Untuk merubah file FLV ke 3gp gampang banget, banyak tool atau software yang gratis sampe berbayar yang menyediakan fasilitas konversi file-file audio video seperi mp3,wav, 3gp, flv dll.
Berikut ini beberapa daftar software yang menyediakan fasilitas konversi file audio maupun video.

1. Format Factory
Software yang satu ini dijamin puas karena hanya dengan satu software saja kita bisa melakukan konversi/merubah file seperti file FLV ke 3gp atau sebaliknya. Selain itu software ini free alias gratis.

cara merubah file FLV ke 3gp


2. Xilisoft Video Converter
Xilisoft memiliki fitur yang hampir sama dengan Format Factory, hanya saja software ini berbayar dan kita harus melakukan registrasi untuk mendapatkan versi full.



0 komentar:

Posting Komentar

Alexa Rank

TAGS